detikInet
Jaringan Telkomsel Pulih 100% di Manado
Memasuki hari keenam paska bencana banjir Manado, seluruh infrastruktur Telkomsel diklaim telah pulih 100%. Operator dengan pelanggan lebih dari 131 juta itu pun siap melayani kebutuhan komunikasi masyarakat Manado yang sedang tinggi.
Rabu, 22 Jan 2014 18:28 WIB







































