detikNews
Memori Ratu Elizabeth II yang Terkesima Bertemu Mandela Tahun 1996
Ratu Elizabeth II mengucapkan bela sungkawa terhadap wafatnya mantan Presiden Afrika Selatan, Nelson Mandela. Sang ratu memiliki memori tersendiri terhadap negarawan yang melawan diskriminasi ras di ujung selatan benua hitam itu.
Jumat, 06 Des 2013 16:14 WIB







































