Presiden Jokowi nge-vlog saat perjalanan menuju Ibu Kota Nusantara (IKN). Jokowi akan tinjau progres pembangunan hingga melihat persiapan upacara HUT RI.
Kepala Otorita IKN Nusantara Bambang Susantono mengundurkan diri. Presiden Jokowi telah menerbitkan Keppres pemberhentian dengan hormat kepada Bambang.