Jalur perairan berpotensi terjadinya kecelakaan di laut dan berakibat tumpahan minyak. Untuk itu Kemenhub menilai perlua ada sistem penanggulangan yang cepat.
Pencanangan tol laut dan Indonesia sebagai poros maritim dunia oleh Presiden Jokowi pada awal pemerintahan jilid satu belum menuai keberhasilan secara ekonomi.
Dirjen Perhubungan Laut R. Agus H. Purnomo mengatakan peringatan HUT RI ke-75 jadi momentum bagi institusi dan jajarannya untuk mengoptimalkan sektor maritim.
Paguyuban 'Mitra Nelayan Sejahtera' apresiasi Kemenhub yang mempermudah perizinan dan bantuan dalam pembuatan nomor Maritime Mobile Service Identities (MMSI).
Setelah uji coba (test bed) E-Pilotage Tahap I, maka tahapan selanjutnya adalah melakukan evaluasi dan penilaian terhadap seluruh rangkaian kegiatan uji coba.