Pengunjuk rasa bentrok dengan aparat keamanan di depan gedung parlemen Lebanon. Aksi ini berlangsung seiring dengan peringatan satu tahun ledakan Beirut.
Konflik antara Saad Hariri dan Presiden Michel Aoun kian meruncingkan krisis di Lebanon. Hariri akhirnya mundur setelah gagal membentuk pemerintahan baru.
Situasi krisis ekonomi di Lebanon semakin parah. Hiperinflasi dan kelangkaan berbagai kebutuhan pokok membuat situasi di Lebanon semakin tak tertahankan
Lebanon mengalami krisis ekonomi, ditambah krisis akibat pandemi COVID-19. Kondisi ini juga mengakibatkan WNI yang bekerja di Spa Bali, di Lebanon terdampak