Tanjung duren, jadi salah satu surga kuliner di Jakarta. Ada beragam kuliner malam enak di sana. Seperti bakso Malang hingga sei sapi yang tersedia 24 jam.
Untuk menghangatkan badan bihun kuah udang yang pedas ini cocok disantap hangat. Tambahan udang dan telur bikin bihun kuah ini makin sedap dihirup kuahnya.