Serangan udara Israel ke Kementerian Pertahanan Suriah buat panik pembawa berita Syria TV. Siaran terhenti karena sang pembawa acara lari menyelamatkan diri.
Tentara Israel mengatakan telah menyerang target militer di area istana kepresidenan Suriah di Damaskus. Serangan tersebut setelah menyerang markas militer.
Jumlah korban tewas dalam bentrokan berdarah di Suriah, yang masih berlangsung antara para petempur Druze dan anggota suku Bedouin, bertambah menjadi 89 orang.