detikNews
PM Cameron Sebut ISIS Juga Ancaman Bagi Inggris
Perdana Menteri (PM) Inggris David Cameron mengatakan, ISIS merupakan ancaman langsung bagi Inggris, karenanya semua cara harus digunakan untuk menghentikan gerakan mereka.
Senin, 18 Agu 2014 10:08 WIB







































