Sudah ada tiga parpol yang menyatakan dukungan ke Jokowi sebagai capres 2019. Dukungan dari 3 parpol ini sudah cukup memberi tiket Jokowi sebagai capres 2019.
Penersangkaan Setya Novanto bukanlah sesuatu yang mengagetkan secara yuridis normatif. Ia telah beberapa kali diperiksa sebagai saksi dalam perkara E-KTP.