detikSport
Kerjasama dengan BNN, Kemenpora Akan Gelar Tes Narkoba pada Atlet
Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi mencanangkan kerjasama dengan Badan Narkotika Nasional pagi ini. Dimulai dengan tes urine kepada pegawai kementerian, para atlet akan menjalani tes serupa kemudian.
Jumat, 07 Nov 2014 11:04 WIB







































