detikNews
Korban Tewas Heli MI-17 Bertambah Jadi 14 Orang
Korban tewas jatuhnya Heli MI-17 bertambah. Mendan Bilung, warga Desa Apauping, Kabupaten Malinau, menyusul korban lainnya. Dengan demikian, korban tewas menjadi 14 orang.
Selasa, 12 Nov 2013 13:09 WIB







































