detikInet
Bos Final Fantasy XV Baru Bisa Takluk 3 Hari?
Lamanya waktu yang dibutuhkan untuk membunuh salah satu bos di Final Fantasy XV, Adamantoise menjadi buah bibir di kalangan gamer. Namun kini muncul bantahan.
Rabu, 30 Nov 2016 17:43 WIB







































