detikNews
Pintu TransJ Lepas Timpa Mobil Swift di Veteran
Pintu bagian belakang TransJakarta terlepas di Jalan Veteran menuju Harmoni, Jakarta Pusat. Pintu yang terlepas menimpa mobil Suzuki Swift yang tengah melaju di sampingnya.
Jumat, 13 Jun 2014 22:55 WIB







































