Kolombia tampil trengginas kala menghadapi Yunani di laga perdana Grup C. Mengandalkan kecepatan para pemainnya, Kolombia menutup laga tersebut dengan kemenangan 3-0.
Argentina dan Brasil dikenal punya rivalitas sengit dalam sepakbola--khususnya di Amerika Selatan. Tetapi Lionel Messi dkk. tetap dapat sambutan amat hangat dalam sesi latihannya, sampai-sampai "Ronaldinho" pun ikut menyapa.
Pelatih Jose Pekerman melakukan pergantian pemain jelang dimulainya Piala Dunia. Gelandang Carlos Carbonero (23 tahun) dipanggil menggantikan Aldo Leao Ramirez (33 tahun) yang cedera.
Italia cuma bisa berimbang 1-1 saat menghadapi negara berperingkat 112, Luksemburg. Hasil tersebut membuat Gli Azzurri belum pernah menang dalam sembilan bulan terakhir di berbagai pertandingan.
Radamel Falcao tidak akan berlaga di Piala Dunia 2014 lantaran gagal pulih tepat waktu. Kolombia pun mengumumkan daftar skuat tanpa ada nama dirinya di dalamnya.
Kreasi dari Listya Sari Putri dalam desain bantal-bantal lucu ini mampu menyedot perhatian pengunjung di Art Market 3. Ia menamakannya karyanya itu dengan nama 'The Black Cats Sand Company.
Pablo Zabaleta meminta rekan-rekan di timnas Argentina mewaspadai Bosnia Herzegovina, lawan perdananya di Piala Dunia. Negara pecahan Yugoslavia itu punya beberapa pemain bagus yang berpotensi memberi kejutan.
Tim nasional Inggris saat ini banyak dihuni oleh wajah-wajah baru. Kendati demikan deretan pemain anyar 'The Three Lions' itu dinilai tak akan menjadi kejutan saat bermain di Brasil.