detikHealth
Gangguan Ini Bisa Sebabkan Seseorang Makan Saat 'Tidur'
Pernahkah Anda tiba-tiba terbangun dari tidur di malam hari kemudian mulai mencari makanan di dapur atau kulkas? Jika ya, bisa jadi Anda mengalami Nocturnal Eating Disorder Sleep-Related (NS-RED).
Kamis, 13 Feb 2014 16:16 WIB







































