Kue sus pastinya sudah tak asing lagi di lidah kita. Kue ini memiliki kekhasan pada isinya yang berupa vla yang manis lembut. Eits, jangan buru-buru menyantapnya sebab Anda perlu mencermati titik kritis keharamannya.
Di Semarang, Pasar Semawis sudah lima tahun lebih eksis sebagai tujuan wisata kuliner. Ikon kuliner yang cukup menonjol di sana adalah nasi ayam, es puter Cong Lik, dan lebihd dari 30 gerai makanan lainnya. Mampir yuk!
Suasana pasar tradisional seperti Pasar Mayestik memang mulai jarang ditemukan di ibu kota. Tetapi jika Anda ingin bernostalgia sekaligus menikmati jajanan kuliner yang menggiurkan seperti mi kondang 'Sakidjan'. Nah, berkunjung ke Pasar Mayestik bisa jadi pilihan!
Mencicip makanan di Pasar Terapung ternyata butuh keahlian akrobat. Gelombang-gelombang air yang terjadi akibat laju kelotok-kelotok lain membuat kelotok kami bergoyang kekiri dan kekanan. Membuat kami mengeluarkan teriakan-teriakan kecil. Pengalaman makan penuh tawa yang baru kali ini saya rasakan.
Satu lagi penemuan unik hadir di Jepang. Ilmuwan dari negeri sakura itu mengembangkan TV ajaib yang bisa mengeluarkan bau semerbak masakan lezat ketika sedang menonton acara kuliner. Bau yang lain juga bisa.
Sering marah, uring-uringan atau kurang semangat akhir-akhir ini? Bisa jadi Anda sedang dilanda stress tanpa Anda sadari. Agar suasana hati tetap baik dan semangat kerja terjaga, ternyata cara mengatasinya sederhana. Makan saja kacang walnut! Coba simak manfaat kacang keriting ini!
Barangkali ini memang kombinasi yang unik. Sebuah toko pernak-pernik (accessories) yang juga menjual makanan dan minuman. Gerai kecil-mungil yang mewadahi dua usaha sekaligus. Sepertiga untuk menjajakan pernak-pernik, sepertiga untuk tempat duduk para tamu, dan sepertiga sisanya untuk dapur terbuka.
Cobalah kita amati, dampak dari tidak sehatnya industri pertelevisian nasional kita terhadap mati surinya konten lokal. TV kabel pun datang dengan coba menjadi solusi. Bagaimana itu terjadi?