detikFinance
Bisa Fleksibel, Alpha Baru Pertamina Ditetapkan Sebulan Lagi
Pemerintah membentuk tim untuk merumuskan alpha baru distribusi BBM subsidi dalam kurun 3-4 minggu. Alternatifnya adalah penetapan alpha yang fleksibel berdasarkan harga minyak.
Rabu, 24 Des 2008 15:40 WIB







































