detikNews
Sumbangan WNI di KBRI Doha Untuk Palestina Capai Rp 400 Juta
Kurang lebih 600 orang jamaah WNI muslim di Qatar mengikuti Shalat Idul Fitri 1435 H yang diorganisir oleh KBRI Doha bekerjasama dengan Indonesian Moslem Society Qatar. Jumlah ini lebih sedikit dibandingkan dengan tahun lalu.
Kamis, 31 Jul 2014 03:50 WIB







































