detikFinance
Bank Mandiri Siap Genjot Kredit Mikro dan UMKM
PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) akan memperbesar porsi kredit di sektor mikro dan UMKM pada tahun 2011. Pertumbuhan kredit ini pun ditargetkan mencapai 30%.
Minggu, 09 Jan 2011 16:55 WIB







































