detikNews
Kapal Patroli Minim, KSAL Akui Penyelundupan Narkoba di Laut Sulit Diatasi
Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Ade Supandi mengakui penyelundupan narkoba lewat jalur laut cenderung meningkat. Beberapa penyebabnya menurut dia, karena di laut masih banyak pelabuhan tikus, dan minimnya kapal patroli.
Rabu, 13 Mei 2015 16:35 WIB







































