detikNews
Nila Moeloek Batal Jadi Menkes, Harus Ada Penjelasan dari Istana
Pembatalan penunjukan Nila Juwita Moeloek sebagai Menteri Kesehatan menuai komentar banyak pihak. Sebagai satu-satunya kandidat menteri yang gagal dipilih, sangat disayangkan tidak adanya penjelasan dari pihak istana.
Kamis, 22 Okt 2009 13:08 WIB







































