detikHealth
3 Hari Masuk Angin Pada Anak Tak Sembuh, Waspadai Hal Ini
Anak yang masuk angin seringkali dianggap remeh oleh sebagian orang tua. Pengobatan yang diberikan pun umumnya hanya diberi obat masuk angin, diberi pijatan, atau kerokan. Bagaimana setelah 3 hari masuk angin kondisi anak tak kunjung membaik?
Rabu, 24 Apr 2013 16:22 WIB







































