Seorang pria berinisial FM (40) tewas tenggelam saat piknik di Pantai Mbuli, Ende. Pencarian terkendala ombak tinggi, jenazah ditemukan keesokan harinya.
Seorang pria bernama Asri Wijaya diduga tenggelam di Sungai Saddang, Enrekang. Tim SAR gabungan melakukan pencarian dan menggali informasi lebih lanjut.
Dua remaja di Kabupaten Tegal, tenggelam saat membuat konten terjun ke sungai dari atas jembatan. Akibatnya, satu korban tewas dan satu masih dalam pencarian.
Bripka Anditya dari Polres Tasikmalaya meninggal setelah terseret ombak di Pantai Pangandaran. Dua rekannya selamat, dedikasi Anditya dikenang sebagai pahlawan.