Pemkot Bandung alokasikan Rp 3,5 miliar untuk renovasi Hutan Kota Babakan Siliwangi. Fokus perbaikan pada jembatan pedestrian agar nyaman bagi pengunjung.
District Blok M yang sebelumnya hampir 'mati' kembali hidup dengan banyaknya kehadiran gerai makanan. Nasi Matah Blok M sebagai 'pelopor' juga menyatakan pamit.
BMKG melaporkan gempa M 3,8 mengguncang Sukabumi, Jabar. Pusat gempa berada 26 km timur laut Sukabumi, kedalaman 8 km. Getaran dirasakan di beberapa daerah.
Sepanjang 2025, kawasan Blok M melakukan revitalisasi besar-besaran. Tapi, bagaimana dengan toiletnya? Ikutin tim 20detik pun mencari toilet sekitar sini yuk!