Sepakbola
Buang-Buang Peluang, Liverpool Terima Hasil Imbang
Liverpool harus puas berimbang dengan West Bromwich Albion. Manajer Liverpool Juergen Klopp menyebut timnya tak efisien di partai yang berjalan berat.
Kamis, 14 Des 2017 07:14 WIB







































