Inovasi makanan banyak dilakukan oleh produsen makanan di Jepang. Mulai dari kemasan yang digunakan hingga jenis makanan unik, seperti makanan 'drinkable' ini.
Berbagai macam kuliner viral yang terkenal enak bisa ditemui di Jakarta Barat. Mulai dari Chinese food gerobakan yang halal sampai bakmi homemade bisa dicoba.
Tempat makan penyetan ini baru buka di kawasan Bangka, Jakarta Selatan. Ada bebek goreng hingga ayam goreng crispy dengan 3 jenis pilihan sambal yang sedap.
Warung pecel lele ini punya konsep modern, nyaman, dan bersih. Pilihan menunya juga komplet, bahkan ada 4 jenis sambal yang bisa dinikmati gratis sepuasnya!
Ramai di media sosial X membahas puasa tepung, gorengan, dan gula disebut dapat menyembuhkan jerawat dan menghilangkan bruntusan. Emang sengaruh itu ya?