Kejari Badung ungkap praktik penyaluran KUR fiktif oleh SH, agen Brilink, yang merugikan Rp 2,3 miliar. SH ditahan, penyidikan berlanjut untuk tersangka lain.
PT BRI luncurkan Regional Treasury Team (RTT) Medan untuk tingkatkan layanan keuangan di Sumatra. RTT hadirkan solusi cepat dan responsif bagi nasabah.
Dinas Lingkungan Hidup Demak dan BRI berinovasi mengolah sampah plastik menjadi eco hex brick. Paving raksasa ini digunakan sebagai pemecah ombak di pesisir.
Mendes Yandri Susanto membuka Pameran Produk Unggulan di Boyolali, mendukung ekonomi desa dan kolaborasi BUMDesa dengan KDMP untuk pemberantasan kemiskinan.