detikNews
PT SWA Angkat Bicara Soal Kasus Mesuji di Sumsel
PT Sumber Wangi Alam (SWA) angkat bicara soal kasus sengketa tanah dengan warga Desa Sungai Sodong, Kecamatan Mesuji, OKI, Sumsel. Versi PT SWA, lahan yang disengketakan itu adalah lahan plasma. Sempat ada kesepakatan tentang pemberian lahan plasma namun kesepakatan itu dibatalkan.
Jumat, 30 Des 2011 19:01 WIB







































