detikNews
Jurnalisnya Didor, Air Susu Jepang Dibalas Air Tuba Myanmar
Air susu dibalas air tuba. Jepang adalah pendonor utama Myanmar. Namun kamerawan Jepang Kenji Nagai justru menjadi orang asing pertama yang tewas di negara junta militer yang sedang mencekam itu.
Jumat, 28 Sep 2007 11:15 WIB







































