detikNews
Antasari Masih Butuh Saksi Lain Untuk Lengkapi Sidang PK
Hari ini ada empat orang ahli yang dipanggil oleh Antasari Azhar untuk bersaksi di sidang PK. Namun mantan ketua KPK tersebut belum puas. Ada beberapa saksi lain yang masih diincar.
Kamis, 22 Sep 2011 19:05 WIB







































