detikFood
FDA Menolak Penggantian Nama Sirup Jagung
Gula tambahan digunakan sebagai pemanis pada produk makanan. Biasanya tertera pada label nutrisi kemasan makanan. Namun sebuah asosiasi di Amerika ingin mengganti nama high fructose corn syrup dengan corn sugar.
Jumat, 01 Jun 2012 16:38 WIB







































