detikNews
Klaim Asuransi Akibat Banjir Orchard Road Ditaksir Sedikitnya Rp 39 M
Para pemilik toko telah mengajukan klaim asuransi atas kerugian mereka akibat banjir di Orchard Road, Singapura. Sejauh ini jumlah klaim ditaksir mencapai setidaknya 6 juta dolar Singapura atau sekitar Rp 39 miliar.
Jumat, 18 Jun 2010 12:36 WIB







































