detikNews
Mooryati Soedibyo & Walikota Solo Dianugerahi UNS Award
Pendiri dan pemilik PT Mustika Ratu Tbk, BRA Dr Hj Mooryati Soedibyo dan Walikota Surakarta Ir Joko Widodo, dianugerai UNS Award oleh UNS Solo. Keduanya dinilai memiliki jasa dan peran besar di bidang yang ditekuni masing-masing.
Jumat, 11 Mar 2011 14:09 WIB







































