detikNews
Menkum HAM: Pembebasan Aulia Pohan Cs Sudah Dihitung dengan Benar
Aulia Pohan, Maman Somantri, Aslim Tadjuddin dan Bunbunan Hutapea mendapat pembebasan bersyarat setelah dibonus remisi tiga bulan. Menkum HAM Patrialis Akbar memastikan penghitungan masa hukuman sudah sesuai aturan.
Jumat, 20 Agu 2010 16:51 WIB







































