detikOto
Macan, Penerus Kesuksesan Porsche Cayenne
Menggunakan nama yang sangat Indonesia yakni Macan, mobil SUV terbaru dari Porsche akan menjadi salah satu pilar utama Porsche di 2018 dan menjadi penerus kesuksesan sang kakak yakni Cayenne.
Jumat, 17 Feb 2012 11:12 WIB







































