Viral di media sosial seorang warga negara asing (WNA) membeli burung di wilayah Ubud, Kabupaten Gianyar, Bali, lalu langsung dilepasliarkan ke alam bebas.
Seorang wanita berkebangsaan Tanzania dan bayinya bernama Galinda Kiril Valchev (5 bulan) segera dideportasi oleh pihak imigrasi karena overstay 500 hari.
Nigeria dan RI sendiri awalnya memiliki hubungan diplomatik lewat jalur ekonomi. Indonesia butuh minyak Nigeria, sebaliknya Nigeria butuh Indomie dari Indonesia
Perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 1-4 diterapkan dalam perjalanan, baik dalam dan luar negeri. Berikut aturan detailnya.
Sejumlah negara telah menarik warganya untuk keluar dari Indonesia karena lonjakan kasus COVID-19. Kali ini giliran Australia yang akan menarik warganya pulang.
Hampir 800 orang warga negara Australia mendaftar ke pemerintah Australia meminta untuk dipulangkan dari Indonesia. Mereka khawatir dengan kesehatan mereka.