Harian Detik
Wanita TNI Raih Medali di Libanon
Sebagai polisi militer, dia melakukkan investigasi kecelakaan lalu lintas, kecelakaan kerja, melakukan patroli di perbatasan, hingga memantau di atas menara baik siang maupun malam hari. “Tinggi menara belasan meter, dan di musim dingin. Pokoknya wah deh...,” ujar Nina.
Minggu, 26 Mei 2013 06:00 WIB







































