detikNews
Stok Daging di Jatim Pasca Idul Adha, Ini Jawaban Kadis Peternakan
Dinas Peternakan Jatim menyatakan stok daging sapi dan kambing pasca Idul Adha cenderung aman. Dari data yang ada, masih tersedia 322.852 sap hingga akhir tahun
Selasa, 21 Agu 2018 15:49 WIB







































