detikNews
Komentar Fahri Hamzah di Twitter Dinilai Sebagai Resistensi Berlebihan
Langkah Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Fahri Hamzah yang mengkritisi KPK melalui akun twitter-nya bisa menjadi langkah tidak populer. Selain banyak yang membalas dengan nada miring, kritikan tersebut juga dinilai sebagai resistensi yang berlebihan.
Minggu, 29 Agu 2010 16:21 WIB







































