detikOto
Kentang Sebagai Bahan Dasar BBM Biosolar?
Sebuah perusahaan swasta di Inggris, Greenergy telah berhasil memproduksi biosolar dari limbah makan sebagai bahan bakunya, terutama kentang yang paling efektif sebagai bahan dasar biosolar karena mengandung minyak goreng.
Senin, 09 Mei 2011 19:23 WIB







































