detikFinance
Hindari Pajak Usai IPO, Pendiri Facebook Jadi Warga Negara Singapura
Salah satu pendiri Facebook meninggalkan status warga negara Amerika Serikat (AS) jelang IPO. Hal ini dilakukan untuk menghindari pajak AS yang sangat tinggi.
Sabtu, 12 Mei 2012 11:06 WIB







































