Sepakbola
5 Pemain Berkelas yang Absen di Piala Dunia 2014
"Satu hal yang pasti, Piala Dunia tanpa diriku itu nothing, tak ada yang bisa dilihat," demikian ucapan Zlatan Ibrahimovic setelah negaranya, Swedia, dipastikan tidak lolos ke Piala Dunia 2014 di Brasil.
Jumat, 22 Nov 2013 15:33 WIB







































