detikHot
Menjadi Dubber Tak Harus Punya Suara Bagus
Bagian terpenting yang tak boleh dilupakan adalah memainkan peran dengan jujur dan mengalir seperti kehidupan nyata. Pasalnya, dialog dalam sebuah film tak berbeda jauh dengan realita.
Rabu, 23 Okt 2013 14:30 WIB







































