Manchester United sempat meminati Erling Haaland sebelum penyerang muda itu gabung Borussia Dortmund. Hingga saat ini, Ole Gunnar Solskjaer masih memantaunya.
Kemenangan telak atas Real Sociedad tentu memudahkan langkah Manchester United di Liga Europa. Apakah Setan Merah bakal melakukan rotasi besar-besaran?
Ole Gunnar Solskjaer memastikan Paul Pogba tidak akan main lagi untuk Manchester United di sisa Februari ini. Pogba masih butuh waktu untuk pulih dari cedera.
Ada saran untuk Ole Gunnar Solksjaer terkait masalah di lini belakang Manchester United. Ada baiknya Harry Maguire dan Victor Lindelof tak diduetkan lagi.