detikTravel
Kudeta Tak Kurangi Minat Traveler Liburan ke Thailand
Kudeta dan pemberlakuan jam malam di Thailand sedikitnya berdampak pada pergerakan traveler saat liburan di sana. Meski begitu, hal itu tak mengubah niat traveler asal Indonesia dan tetap banyak yang akan berangkat.
Jumat, 23 Mei 2014 16:30 WIB







































