Beberapa bulan terakhir, tercatat setidaknya 12 kasus pernikahan anak di kamp pengungsian korban gempa dan tsunami di Palu, Sigi, dan Donggala, Sulawesi Tengah.
Di dalam seni budaya tradisional, seperti Seni Budaya Ludruk ini, mengandung filosofi yang berisi tuntunan dan dapat dijadikan panutan, selain sebagai tontonan.
Bali dan Banyuwangi adalah 2 contoh sukses daerah yang punya event pariwisata berskala nasional. Menpar Arief Yahya pun meminta daerah lain mencontoh mereka.
Banyuwangi mendapat penghargaan Parasamya Purnakarya Nugraha. Penghargaan diserahkan Wapres JK kepada Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas di Jakarta.