detikNews
Ibunda Mano Surati Ibu Ani Yudhoyono
Segala upaya dilakukan ibunda Manohara, Daisy Fajaria, untuk bertemu buah hatinya yang diberitakan dianiaya suaminya, Pangeran Kelantan Malaysia Tengku Muhammad Fakhry. Daisy menyurati Ibu Negara Ani Yudhoyono.
Kamis, 23 Apr 2009 11:07 WIB







































