Apa yang terlintas di benak Anda saat mendengar nama Afrika? Padang savana, suku-suku atau cuaca yang panas. Ternyata, Afrika punya kota berwarna biru!
Kemenpar mengundang 25 travel blogger dari berbagai negara, Inggris sampai Brasil. Mereka akan keliling Indonesia dan mempromosikannya di sosial media.