detikHot
Boyband SM*SH Siap Akting di Film Layar Lebar
"Sebetulnya, kalau kita terima tawaran ini dari dua tahun yang lalu, bisa jadi kita boyband yang pertama." Itulah jawaban Bhisma 'SM*SH' ketika menjelaskan isu keterlibatan mereka bermain film. Ya, SM*SH tahun ini memang sedang menggarap sebuah film layar perdananya.
Kamis, 12 Sep 2013 11:39 WIB







































