Penyebab ledakan gedung farmasi di Pondok Aren, Tangsel masih diselidiki. Polisi ambil sampel dari setiap lantai. Tidak ditemukan bom di lokasi kejadian.
Warga menceritakan detik-detik ledakan gedung farmasi di Tangsel. Warga mendengar suara ledakan sangat keras hingga membuat rumahnya hancur dan balita terluka.